Algoritma Dompet Kartu Kontak Gatot - Berikut ini akan diberikan suatu kasus Dompet Kartu Kontak Gatot yang akan dipecahkan dengan Algoritma implementasi Pseudocode.
Berikut contoh kasusnya :
Gatot orangnya tidak suka pakai hape, padahal zaman sudah segini canggih, jadi untuk mencatat nomor telpon dia selalu mencatatnya di sebuah kartu lalu dia masukkan ke sebuah dompet kartu. Suatu saat dia ingin mencari kartu nama dari temannya Susi. Karena banyaknya kartu yang dia sudah simpan, bagaimana sebaiknya dia mencari kartu nama yang ia cari?
Berikut contoh soal yang diberikan :
Asumsikan kartu yang disimpan oleh Gatot sudah mencapai 10ribu kartu dan dia tidak pernah merapikan isi kartu dompetnya. Tuliskan step-by-step algoritma yang akan kamu gunakan untuk mencari kartu nama Susi?.
Berikut solusi dengan Pseudocode :
Solusi Penyelesaian Dompet_Kartu_Kontak_Gatot;
Deklarasi :
- ID_Gatot : Int;
- ID_Susi : Int;
- Nomor_Susi : Int;
- Dompet_Kartu_Kontak : Value;
Algoritma :
- Melihat Dompet_Kartu_Kontak Table Size = 10000;
- Mengenalkan Tabel Dompet_Kartu_Kontak;
- Mengenalkan Array Dompet_Kartu_Kontak dengan Kondisional For;
- Mencari ID_Susi menggunakan Hash Table dengan Kondisional While;
- Mendapatkan ID_Susi dari Dompet_Kartu_Kontak;
- Melihat key ID_Susi;
- Melihat Isi ID_Susi;
- Mendapatkan Nomor_Susi;
- End;
Algoritma di atas hanya berdasarkan asumsi penulis semata dengan menggunakan Algoritma Hash Table dengan tujuan untuk mencari data lebih mudah dan cepat dengan banyaknya data yang ada, namun sebenarnya yang di cari hanya Key dari setiap Data yang dibutuhkan.
Sekian artikel tentang Algoritma Dompet Kartu Kontak Gatot, semoga bermanfaat.
Sumber Referensi :

Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan komentar jika ada yang ingin Anda tanyakan mengenai artikel Materi IT.
Jangan lupa melakukan Checklist "Notify me" untuk mendapatkan email balasan dari Admin.
Septian Maulana - 08997206535 (WhatsApp).
Computer Science:
Group CS - https://bit.ly/CSUtama
Group CS 2 - https://bit.ly/cs2group
Group CS 3 - https://bit.ly/cs3group
Group CS 4 - https://bit.ly/cs4group
Group CS 5 - https://bit.ly/cs5group
Group CS 6 - https://bit.ly/cs6group
Group CS Telegram - https://bit.ly/cstelgroup